Potensial Aksi
Aktivitas listrik jantung terjadi akibat perubahan permeabilitas yang
memungkinkan terjadi transport ion melewati saluran cepat dan saluran lambat
terutama ion Na, K, Ca.
Fase
Potensial Aksi
Potensial aksi
terdiri dari 5 fase
antara lain :
1.
Fase istirahat (fase 4)
Terjadi perbedaan potensial, di
dalam sel(-) di luar sel(+) yang menyebabkan terjadinya polarisasi akibat
permeabilitas terhadap Na-K terutama K. selanjutnya K akan merembes keluar sel.
2.
Depolarisasi cepat (fase0) –
upstroke
Akibat permeabilitas Na meningkat
kemudian Na akan masuk melalui saluran cepat menyebabkan keadaan didalam(+)
diluar(-)
3.
Repolarisasi parsial – fase 1(spike)
Mendadak terjadi perubahan kadar
ion sebagai penyeimbang, ion negative akan masuk, kemudian trjadi
inaktivasi sal.Na .
4.
Plateu – fase 2
Tidak terjadi
perubahan muatan listrik, ion masuk seimbang dengan ion yang keluar. K, Na, Ca masuk melalui saluran
lambat.
5.
Repolarisasi cepat fase 3(down
upstroke)
Aliran Ca dan Na inaktif,
permeabilitas thd K meningkat, kalium akan keluar menyebabkan keadaan di dalam (–
a) dan di luar (+).